Muqarnas : Gaya Arsitektur Islam Paling Religius dan Ikonik
Annisa Eka Nurfitria, Lc____ Arsitektur dalam dunia Islam terbilang berkembang sangat luas, baik bangunan biasa maupun bangunan keagamaan yang keduanya masih tetap mengalami perkembangan hingga saat ini. Dalam sejarah Islam, arsitektur juga dianggap turut membantu membentuk peradaban Islam yang kaya. Bangunan-bangunan yang sangat berpengaruh pada peradaban Islam adalah bangunan seperti masjid, kuburan, istana, menara dan […]